Harga Bahan Pokok per Minggu ke-2 Oktober 2022: Cabai Naik, Telur Turun

Ilustrasi: Radar Bogor

BANDUNG – Harga bahan pokok di Pasar Caringin, Kota Bandung pada pekan ke-2 Oktober 2022 terpantau kembali naik untuk beberapa jenis cabai.

Berdasarkan data dari Pemerintah Kota (Pemkot) Bandung, cabai merah kriting menjadi komoditas yang mengalami kenaikan harga tertinggi. Beberapa jenis cabai lainnya pun rata-rata mengalami kenaikan Rp5.000 per kilogram.

Komoditas lain yang mengalami kenaikan yaitu susu bubuk full cream 400 gram, yakni Rp2.000. Sebelumnya harganya Rp42.000 per 400 gram, dan kini menjadi Rp44.000 per 400 gram.

Berikut adalah pantauan harga kebutuhan pokok di Pasar Caringin, Kota Bandung, pada minggu kedua Oktober 2022 ini:

Makanan Pokok

1. Beras Kualitas Medium Rp11.000 per kg (stabil alias tidak mengalami perubahan harga dari pekan sebelumnya)

2. Beras Kualitas Premium Rp13.000 per kg (stabil alias tidak mengalami perubahan harga dari pekan sebelumnya)

3. Tepung Terigu Segitiga Rp13.000 per kg (stabil alias tidak mengalami perubahan harga dari pekan sebelumnya)

4. Tepung Terigu Curah Rp12.000 per kg (stabil alias tidak mengalami perubahan harga dari pekan sebelumnya)

5. Jagung Rp12.000 per kg (stabil alias tidak mengalami perubahan harga dari pekan sebelumnya)

6. Kentang Rp15.000 per kg (alami penurunan Rp1000, dari harga sebelumnya yaitu Rp14.000 per kg)

Rempah-rempah

1. Bawang Merah Rp36.000 per kg (stabil alias tidak mengalami perubahan harga dari pekan sebelumnya)

2. Bawang Putih Rp28.000 per kg (stabil alias tidak mengalami perubahan harga dari pekan sebelumnya)

3. Cabai Merah Rp65.000 per kg (alami kenaikan Rp5.000 dari harga sebelumnya yaitu Rp60.000 per kg)

4. Cabai Rawit Rp65.000 per kg (alami kenaikan Rp5.000 dari harga sebelumnya yaitu Rp60.000 per kg)

5. Cabai Kriting Merah Rp60.000 per kg (alami kenaikan Rp5.000 dari harga sebelumnya yaitu Rp55.000 per kg)

6. Cabai Rawit Rp50.000 (alami penurunan Rp5.000 dari harga sebelumnya yaitu Rp55.000 per kg)

Lauk Pauk

1. Daging Ayam Ras Rp35.000 per kg (stabil alias tidak mengalami perubahan harga dari pekan sebelumnya)

2. Daging Ayam Kampung Rp80.000 (stabil alias tidak mengalami perubahan harga dari pekan sebelumnya)

3. Daging Sapi Rp130.000 per kg (stabil alias tidak mengalami perubahan harga dari pekan sebelumnya)

4. Telur Ayam Ras Rp25.000 (alami penurunan Rp1.000 dari harga sebelumnya yaitu Rp26.000 per kg)

5. Ikan Kembung Rp50.000 per kg (stabil alias tidak mengalami perubahan harga dari pekan sebelumnya)

Keperluan Memasak

1. Minyak Goreng Bermerek Rp24.000 per liter (stabil alias tidak mengalami perubahan harga dari pekan sebelumnya)

2. Minyak Goreng Curah Rp13.000 per liter (stabil alias tidak mengalami perubahan harga dari pekan sebelumnya)

3. Gula Pasri Rp13.500 per kg (stabil alias tidak mengalami perubahan harga dari pekan sebelumnya)

4. Garam Halus Rp2.000 (stabil alias tidak mengalami perubahan harga dari pekan sebelumnya)

5. Susu Bubuk Full Cream Rp44.000 per 400 gr (alami kenaikan Rp2.000 dari harga sebelumnya yaitu Rp42.000 per 400 gram)

6. Susu Kental Manis Rp12.000 per kaleng (stabil alias tidak mengalami perubahan harga dari pekan sebelumnya)