• Tentang Kami
  • Iklan
  • Privacy Policy
Friday, 3 February 2023
Advertisement
  • Login
  • NEWS
    • BANDUNG
    • JAWA BARAT
    • NASIONAL
  • CITIZEN REPORT
  • EXPLORE BDG
    • KULINER
    • WISATA
    • HERITAGE
  • LIFESTYLE
    • MUSIK
    • HOBI
    • BELANJA
  • OLAHRAGA
LAPOR
No Result
View All Result
  • NEWS
    • BANDUNG
    • JAWA BARAT
    • NASIONAL
  • CITIZEN REPORT
  • EXPLORE BDG
    • KULINER
    • WISATA
    • HERITAGE
  • LIFESTYLE
    • MUSIK
    • HOBI
    • BELANJA
  • OLAHRAGA
No Result
View All Result
Infobandungkota.com
Home Kuliner

Tak Hanya Enak, Kuliner Kota Bandung Juga Harus Sehat

febri oktapiana by febri oktapiana
19 Oct 2022
in Kuliner
Reading Time: 2 mins read
0 0
0
Tak Hanya Enak, Kuliner Kota Bandung Juga Harus Sehat
0
SHARES
Share on FacebookShare on Twitter

BANDUNG – Kualitas kuliner Kota Bandung harus terus dijaga. Tak hanya soal rasa tetapi juga kesehatan makanannya.

Untuk itu, Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Kota Bandung mengundang 20 perwakilan kecamatan untuk mengikuti Seminar soal Pengembangan Sistem Pemasaran yang bertajuk, Bandung Culinary Festival (Asian African Fusion Fest).

Berita Terkait

Sate Asin Pedas yang Beda dan Wajib Dicoba saat di Bandung

Sate Asin Pedas yang Beda dan Wajib Dicoba saat di Bandung

2 November 2022
Saycuan Hotpot & BBQ: Halal All You Can Eat di Bandung dengan Fushion Chinese Food

Saycuan Hotpot & BBQ: Halal All You Can Eat di Bandung dengan Fushion Chinese Food

30 October 2022
Musim Hujan Nih, Berikut 13 Minuman yang Bisa Menghangatkan Tubuh

Musim Hujan Nih, Berikut 13 Minuman yang Bisa Menghangatkan Tubuh

11 October 2022
Rekomendasi Kuliner Sekitar STT Telkom Bandung, Nikmat dan Hemat!

Rekomendasi Kuliner Sekitar STT Telkom Bandung, Nikmat dan Hemat!

4 October 2022

Seminar ini digelar di Padepokan Seni Mayang Sunda, Selasa 18 Oktober 2022.

Kegiatan ini bertujuan untuk pengambangan ekosistem ekonomi kreatif di Kota Bandung, salah satunya mengedepankan kesehatan makanan.

Seminar ini hasil kerja sama dengan Dekranasda Kota Bandung. Para peserta berasal dari Co-Working Space hingga Kampung Wisata Kreatif di kecamatan.

“Kota Bandung sebagain kota krearif dan kuliner, ini menjadi acuan kita untuk lebih dalam menjadi daya tarik kuliner khususnya untuk kualitas yang lebih baik,” kata Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kota Bandung, Arief Syaifudin.

Menurut Arief, Kota Bandung tidak memiliki Sumber Daya Alam (SDA), sehingga daya tarik wisatanya melalui hal lain, salah satunya kuliner.

Agar mutu kuliner Kota bandung tetap terjaga maka perlu dilaksanakan berbagai pelatihan.

“Jadi kita siapkan diri untuk menjual kelebihan kita. Sehingga kolaborasi dan hal lain bisa dimaksimalkan,” tuturnya.

Di tempat yang sama, Kepala Bidang Ekonomi Kreatif Disbudpar Kota Bandung, Sri Susiagawati menerangkan, terdapat 20 peserta dari 20 kecamatan.

Kegiatan seminar ini, lanjut Sri merangkul sub sektor kuliner yang ada di wilayah kecamatan. Sehingga kegiatan ini menggali wawasan soal penglolahan masakan, dasar dan informasi gizi hingga demo masak.

“Harapannya ingin menjadikan Kota Bandung itu sebagai destinasi wisata makanan tradisional Sunda,” ujarnya.

Sementara itu, Dosen Universitas Katolik Parahyangan, Theresia Gunawan menerangkan, makan sehat itu mudah, yakni mengandung gizi dan zat yang seimbang.

“Makanan sehat itu sederhana, makanan yang mengandung gizi atau zat yang seimbang. Harus ada dua, tidak boleh mengandung satu bagian, kedua bagian itu harus ada,” bebernya.

Ia menambahkan, jika makanan sehat itu mengandung makro dan nutrisi yang cukup.

“Terdiri dari karbohidrat, protein dan lemak. Fungsinya banyak, membangun otot, jaringan otak, suhu tubuh. Dengan ini badan akan normal yang bersumber dari vitamin dan mineral,” katanya.

Rekomendasi untuk Anda

Jokowi Gunakan Jalur Darat ke Cianjur Pastikan Penanganan Korban Gempa
Jawa Barat

BNPB Minta Pembangunan Rumah Korban Gempa Cianjur Dipercepat

2 February 2023
Pemilu 2024: MK Sebut Presiden 2 Periode Boleh Daftar Jadi Cawapres
Nasional

Mahkamah Konstitusi Tolak Legalkan Pernikahan Beda Agama

2 February 2023
Resmi! Penyesuaian Tarif Pelayanan Air Minum Batal
Bandung Kota

Resmi! Penyesuaian Tarif Pelayanan Air Minum Batal

2 February 2023
Pasca Kebakaran, Kondisi di RSUD Bandung Kiwari Berangsur Normal
Bandung Kota

Pasca Kebakaran, Kondisi di RSUD Bandung Kiwari Berangsur Normal

2 February 2023
Pulihkan Ekonomi, Pemkot Bandung Terus Kembangkan Pasar Kreatif
Bandung Kota

Pulihkan Ekonomi, Pemkot Bandung Terus Kembangkan Pasar Kreatif

2 February 2023
Tata Kota Bandung Lebih Rapi, Pemkot Sosialisasi Perwal Baru
Bandung Kota

Tata Kota Bandung Lebih Rapi, Pemkot Sosialisasi Perwal Baru

2 February 2023
Next Post
Keren! Pemkot Bandung Raih Penghargaan JDIH Tingkat Nasional

Keren! Pemkot Bandung Raih Penghargaan JDIH Tingkat Nasional

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

POPULAR NEWS

Perkara Doni Salmanan, Si “Sultan Soreang” Naik ke Proses Penyidikan

Doni Salmanan Asetnya Dikembalikan dan Bebas dari Kewajiban Ganti Kerugian korban

15 December 2022
Mobil Seruduk Motor yang Terparkir, Begini Penjelasan Polisi

Mobil Seruduk Motor yang Terparkir, Begini Penjelasan Polisi

2 April 2022
Ini Besaran UMK Kabupaten/Kota di Jawa Barat Tahun 2021

Ini Besaran UMK Kabupaten/Kota di Jawa Barat Tahun 2021

22 November 2020
Prakiraan Cuaca Bandung Raya Hari Ini, Cerah Berawan hingga Hujan Ringan

Seorang Wanita Melakukan Percobaan Bunuh Diri di Flyover Pasupati, Begini Ceritanya

30 September 2021
Jadwal dan Daftar Penutupan Jalan di Kota Bandung

Jadwal dan Daftar Penutupan Jalan di Kota Bandung

19 June 2021
Infobandungkota.com

© 2020 Wardhana Indohome

PT CIPTAMAYA PRAKASA INDONESIA

  • Tentang Kami
  • Pasang Iklan
  • Privacy Policy
  • Media Partner

Follow Us

No Result
View All Result
  • Login
  • NEWS
    • BANDUNG
    • JAWA BARAT
    • NASIONAL
  • CITIZEN REPORT
  • EXPLORE BDG
    • KULINER
    • WISATA
    • HERITAGE
  • LIFESTYLE
    • MUSIK
    • HOBI
    • BELANJA
  • OLAHRAGA

© 2020 Wardhana Indohome

Welcome Back!

Sign In with Facebook
Sign In with Google
OR

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In